Laman

Minggu, 02 Juni 2013

Paradise Union

paradise union merupakan salah satu karya Emura . Aku suka karya-karya Emura, karya Emura kebanyakan tentang keluarga. Komik ini udah lama terbit sejak 2006 . Dan menurutku ni komik bagus ^^
Kalau belum pernah baca ketinggalan lah -_- . 
nih ak kasih sinopsisnya biar engak penasaran

SINOPSIS

Homare tinggal di sebuah penginapan permandian keluarga . Gadis berambut pendek ini harus berjuang mempertahankan penginapan itu semenjak ibunya terbaring di rumah sakit. Suatu hari Homare akhirnya memutuskan mencari karyawan.  Akhirnya sang pemilik penginapan yang merupakan Bibi Homare, m
emilih Kippei dan Itaru untuk bekerja menjadi karyawan di penginapan tersebut. Dua orang cowok aneh ini ternyata memiliki latar belakang yang cukup rumit, namun Kak Saki(Bibi Homare) memilih mereka berdua dan memutuskan untuk mengangkat mereka jadi karyawan.Suatu hari ada cowok yang datang ke penginapan itu. Cowok itu bernama Otoya,dia merupakan cinta pertama Homare waktu SMP. Homare jatuh cinta lagi pada Otoya, cowok lembut dan misterius itu. Sayangnya, Homare sudah menetapkan peraturan di penginapannya sendiri bahwa dilarang menjalin cinta antar sesama karyawan penginapan....!!!! Jadi, bagaimana cara Homare untuk menutupi rasa itu dan bagaimana kisah cinta Otoya da Homare. 
Kalau penasaran baca aj .. hhehhe

Tidak ada komentar:

Posting Komentar